Sistem Operasi
- Unix
- Windows
- Linux
- MacOs
- Mobile
Unix
Sejarahnya Unix. Unix adalah sebuah sistem operasi komputer yang diawali dari sebuah project Multics yang dilakukan padata tahun 1965 yang dilakukan oleh American Telephone and Telegraph. Unix di desain sebagai sistem operasi yang portabel, multitasking, dan multiuser. Pengembangannya dimulai pada tahun 1970 di Bell Labs oleh Ken Thompson, Denis Ritchie, dan yang lainnya. Pada awal mulanya Unix ditunjukkan untuk dipakai oleh internal Bell System, kemudian https://yesayasetiyawan.blogspot.com/2021/10/project-4-bsistem-operasi.html melisensikan Unix ke pihak luar pada tahun 1970 yang menyebabkan muncul banyak variasi unix yang baru dibuat oleh akademisi maupun komersil seperti, Universitas California, Berkeley, Microsoft, IBM, dan Sun Microsystem atau Solaris. Pada awal tahun 1990 an Unix dijual kepada Novell yang kemudian dijual kembali kepada Santa Crus Operation pada tahun 1995. Pada tahun – tahun berikutnya banyak fitur yang ditambahkan ke dalam sistem operasi unix dengan tujuan untuk lebih menyempurnakan Unix.
Cara kerja unix ialah serangkaian databese yang saling
terhubung, dan berbasis CLI atau Commant Line Interface yang digunakan untuk
mengatur sebuah jaringan data.
Kelebihan
- Multi pengguna, yakni dapat dgunakan oeh banyak pengguna sekaligus secara bersamaan.
- Multitasking, dapat melakukan tugas secara bersamaan.
- Portabilitas dapat dengan mudah disesuaikan dengan komputer lain.
- Sistem file hirarkis yang mengatur informasi atau data dalam bentuk yang mudah untuk di ingat dan di ambil kembali.
- Intranet, klient internet dan server file java.
Kekurangan
- Masih belum bisa digunakan untuk game.
- Tampilannya masih kurang menarik.
- Membutuhkan memori yang mempunyai kapasitas penyimpanan yang besar.
- Sulit digunakan oleh pengguna atau user biasa.
Menurut saya walaupun sistem operasi Unix belum bisa
digunakan untuk buat game, tampilannya masih kurang menarik, membutuhkan memori
yang memiliki kapasitas penampungan besar, namun masih bagus digunakan oleh
user yang memiliki pekerjaan dalam 1 kali kerja membutuhkan proses yang banyak.
Nah sistem operasi Unix ini dapat digunakan karena multiuser dan muktitasking.
Windows
Sejarah Windows. Dimulai berasal DosShell for DOS 6 sintesis Microsoft
dan inginnya Microsoft bersaing terhadap
larisnya penjualan Apple Macintosh yang menggunakan GUI, Microsoft menciptakan
Windows 1.0 Nama ini dari asal kelatahan karyawan Microsoft yg menyebut nama
software tadi menjadi program Windows (ventilasi program). Windows versi dua
ialah versi Windows pertama yang mampu diinstal program. Satu-satunya acara
yang bisa dibubuhi ialah Microsoft Word versi 1. Windows versi tiga menjanjikan
aplikasi tambahan yg lebih banyak, kelengkapan penggunaan, kecantikan user
interface atau antarmuka dan mudahnya
konfigurasi. Windows versi 3.1 artinya versi Windows yg mampu mengoptimalisasi
penggunaannya pada prosesor 32-bit Intel 80386 ke atas. Windows versi tiga.11
artinya versi Windows terakhir sebelum era Start menu. Windows 3.11 pun
merupakan versi Windows pertama yang mendukung networking/jaringan. Versi
hibrida dapat dijalankan tanpa MS-DOS. Versi hibrida tadi menginstalasi dirinya
sendiri dengan DOS 7. tidak mirip Windows versi 16-bit yg adalah shell yg harus
diinstalasi melalui DOS terlebih dahulu. Aplikasinya pun tidak selaras.
Meskipun Windows 9X dapat menjalankan aplikasi Windows 16-bit, tetapi Windows
9X mempunyai grade aplikasi sendiri - X86-32, Windows 9X sangat terkenal
menggunakan BSOD (Blue Screen of Death).
Cara Kerja Sistem Operasi windows bisa bekerja setelah
mendapat intruksi dari usernya. Setelah menerima intruksi, lalu dikelola atau
diubah menjadi informasi yang diterima oleh perangkat lunak atau Software yang
ada pada komputer.
Kelebihan
- Lebih praktis dipergunakan
- Menyediakan banyak Pilihan software
- Dukungan Perangkat Keras
- Fitur Plug & Play
Kekurangan
- Rentang terkena virus
- Sebagian besar softwarenya berbyar
- Mem-boot ulang sistem
- Harganya mahal
- Membutuhkan sumber daya yang tinggi
Menurut saya windows sangat cocok digunakan untuk melakukan
kegiatan-kegiatan yang sedang hingga berat karena mudah digunakan oleh siapa
pun terlebih lagi untuk pekerja kantoran,ada pun sebagai pekerjaan administrator
server dengan menggunakan windows Server. hampir suport terhadap semua software
yang ada, Cuma jika digunakan dalam kegiatan perkantoran haru waspad
dikarenakan sistem operasi windows masih rentang di serang oleh virus.
Linux
Sejarah Linux, Ialah Linus Torvalds pembuat awal Linux ketika ia masih sebagai mahasiswa. Linus Torvalds yang artinya seorang mahasiswa Finlandia terinspirasi sang system UNIX kecil yang dikembangkan sang Anderew Tanenbaum. Linux lahir di bulan agustus tahun 1991 dimana versi 0.01 Linux berhasil dikerjakan. Bada bulan oktober tahun yg sama Linus Torvalds menyebarkan Linux versi 0.02 yg sebatas bisa menjalankan shell bash (GNU Bourne Again Shell) serta gcc (GNU C Compiler) saja. Sejak waktu itu Linux terus berkembang sampai menjadi system UNIX yg sangat lengkap. kini Linux bisa digunakan buat jaringan, pengembangan software dan aneka macam hal lainnya. Sistem operasi ini mampu menjadi pilihan OS yang lebih murah daripada OS seperti windows.
Cara Kerja , Ada beberapa tahapan untuk sistem operasi pada komputer
dapat bekerja yaitu Melakukan Manajemen Proses yakni sistem operasi melakukan
penjadwalan, pembuatan file, penghapusan file. Selanjutnya yaitu sistem operasi
komputer hanya bisa bekerja setelah menerima intruksi dari user. Setelah
mendapt intruksi, maka selanjutnya akan dikelola atau diubah menjadi informasi
yang diterima oleh perangkat lunak atau software. Tampilan komputer akan
berubah beberapa saat setelah sistem operasi memproses intruksi dan menjalankan
apa yang di perintahkan.
Kelebihan
- Linux bersifat open source sehingga engkau mampu mendapatkannya secara gratis.
- Linux kini sudah lebih mudah dioperasikan. Ini tidak selaras menggunakan dulu dimana Linux mempunyai gambaran sulit dioprasikan serta identic menggunakan hacker.
- mempunyai pengamanan yg bertenaga karena desainnya yang multiuser
- Linux lebih ringan dibandingkan menggunakan windows.
Kekurangan
- Tidak begitu banyak aplikasi yang dapat dijalankan pada linux.
- Layanan suport tidak gratis.
Menurut saya sistem operasi Linux sudah bagus karean Linux
dapat open source yaitu geratis dan bisa dikembangkan sesuai keinginan dan
kebutuhan serta keamananya lebih terjamin dari pada windows. Hanya saja tidak
semua appalikasi bisa suport terhadap sistem operasi Linux ini. Namun Linux lebih
sering dijadikan system operasi server, dan administrasi jaringan.
MacOS
sejarahnya macOS, atau yg sebelumnya disebut OS X, artinya sistem operasi menggunakan antarmuka grafis yang dikembangkan serta didistribusikan sang Apple Inc. Sistem operasi ini disediakan buat personal komputer Macintosh. Sistem operasi ini pertama kali dikeluarkan pada tahun 2001 dan terkenal pada kalangan pengguna.
Karakter "X" adalah nomor Romawi yang berarti sepuluh, pada mana versi ini adalah penerus berasal sistem operasi yang dipergunakan sebelumnya mirip Mac OS 8 serta Mac OS 9. Beberapa orang membacanya sebagai alfabet "X" yg terdengar mirip "eks". keliru satu alasan mengapa mereka menafsir sedemikian sebab tradisi untuk menyampaikan nama sistem operasi yang berbasis Unix menggunakan akhiran "x" (misalnya AIX, IRIX, Linux, Minix, Ultrix, Xenix).
macOS Server juga dirilis pada tahun 2001. pada dasarnya versi Server ini seperti menggunakan versi standard-nya, dengan perbedaan bahwa versi Server mencakup peranti lunak buat keperluan manajemen dan administrasi workgroup pada komputer berskala besar . contoh fitur tambahan yang tersedia buat versi ini adalah peranti lunak buat menjalankan fungsi-fungsi mirip SMTP, SMB, LDAP serta DNS. Selain itu cara melisensinya jua tidak selaras.
Rilis terkini macOS diumumkan pada World Wide Developer Conference (WWDC) 2019 menggunakan kode Catalina menggunakan versi 10.15.
Cara Kerja Ada beberapa tahapan untuk sistem operasi pada komputer dapat bekerja yaitu Melakukan Manajemen Proses yakni sistem operasi melakukan penjadwalan, pembuatan file, penghapusan file. Selanjutnya yaitu sistem operasi komputer hanya bisa bekerja setelah menerima intruksi dari user. Setelah mendapt intruksi, maka selanjutnya akan dikelola atau diubah menjadi informasi yang diterima oleh perangkat lunak atau software. Tampilan komputer akan berubah beberapa saat setelah sistem operasi memproses intruksi dan menjalankan apa yang di perintahkan.
- Keamanannya terjamin
- Disarankan untuk seorang Design dan Developer karena banyak fitur yang dapat membantu dan menunjang para Design dan Developer
- Terintegrasi dengan produk Apple
- Mudah digunakan
Dibalik semua keunggulan yg ditawarkan ternyata MacOS masih mempunyai banyak kekurangan, salah satunya adalah
- harga yang cukup tinggi mengingat pihak Apple sendiri pula selalu memberikan harga tinggi di seluruh produknya termasuk juga sistem operasi MacOS.
- Sistem operasi MacOS memang lebih cenderung dipergunakan hanya di keperluan desain grafis saja, bahkan sistem ini tidak mensupport keperluan gaming.
- pada suatu komputer MacOS tidak mampu dipergunakan bersamaan dengan sistem operasi lain, tak mirip Windows yg juga bisa menjalankan Linux meskipun pada pengemasan VirtualBox.
- Pihak Apple menjadi pengembang pula tak pernah menyampaikan lisensi kepada seluruh perusahaan yg ingin hardwarenya mensupport MacOS, sebagai akibatnya tidak mampu dirakit sendiri sang siapapun.
Menurut saya system operasi ini sangat baik, aman dari ancaman virus , aplikasi bawaan yang bagus , kekuatan yang tahan lama,dan juga tidak kalah pentingnya system operasi nya yang sangat memudahkan pengguna memakainya, namun harganya cukup mahal
Mobile (iOS)
Sistem operasi iOS ternyata rilis pada tahun 2007,
yang mana hal ini muncul bersamaan dengan adanya iPhone 3G.
Awalnya iOS populer dengan nama iPhone OS dan tidak
memiliki toko aplikasi. Dengan demikian, iPhone hanya menggunakan
berbagai aplikasi bawaan yang berasal dari perusahaan itu sendiri.
Apple terus memperbaharui sistem operasi iOS, tepatnya
setahun setelahnya. Dalam hal ini, orang-orang dapat menemukan versi 2
dari iPhone OS yang kompatibel untuk iPhone 3G. Didalamnya
juga terdapat toko aplikasi App Store yang populer sampai sekarang.
Alhasil pengguna iPhone di dunia dapat menambah koleksi aplikasi di
perangkat.
Kemudian iPhone OS terus berevolusi. Pada tahun
2009, Apple kembali merilis iPhone OS 3 dan iPhone 3GS.
Versi ini menawarkan dukungan in app purchase atau pembayaran dalam
aplikasi. Selain itu, pengguna juga dapat menemukan fitur copy dan paste.
Nah, setahun setelahnya iPhone OS berubah nama menjadi iOS.
Pada akhirnya orang-orang dapat mengenal iOS 4 dengan
fitur-fitur inovatif. Sampai sekarang, Apple terus mencoba untuk
meningkatkan pengalaman pengguna dengan memperbaharui sistem operasi tersebut,
di mana orang-orang bahkan dapat menggunakan iOS 14 pada
16 September 2020.
Kelebihan
- Stabil
- Mempunyai kinerja cepat
- Memiliki toko aplikasi
- Menyimpan data secara optimal
- Terintegrasi dengan produk apple yang lain
Kekurangan
- Harga terlalu tinggi dan pilihan perangkat terbatas
- Tidak ada fitur multitasking
- Tidak tersedia micro SD
- Baterai yang cukup lemah
Pandangan saya sendiri mengenai iOS, sangatlah bagus dari segi peforma, tingkat keamanan, kualitas barang, namun harga iOs relative tinggi untuk di beli.
https://id.wikipedia.org/wiki/
https://ruangguru.co/pengertian-unix/
Komentar
Posting Komentar